warta-online.com/ – Terdakwa Putri Candrawathi mengakui mendengar suara letusan senjata api saat eksekusi penembakan terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atai Brigadir J .Hal itu diungkap Putri dalam sidang lanjutan dugaan pembunuhan berencana terhadap Brigadir J di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, pada, Senin, 12 Desember 2022Putri mengaku mendengar suara tembakan dalam kamarnya di Duren Tiga, Jakarta Selatan. Dia mengaku saat itu tengah istirahat karena tidak enak badan.”Saya waktu itu sedang istirahat, sedang tiduran di tempat tidur. Terus saya mendengar seperti suara-suara gitu, ribut-ribut, terus tiba-tiba terdengar letusan,” kata Putri.
Beranda
Nasional
Akui Dengar Suara Senpi saat Penembakan Brigadir J, Putri: Saya Tutup Telinga, Takut
Akui Dengar Suara Senpi saat Penembakan Brigadir J, Putri: Saya Tutup Telinga, Takut
Baca Juga
Rekomendasi untuk kamu

warta-online.com/ – Komandan Kodim (Dandim) 1206 Putussibau Letkol Inf Sri Widodo melakukan pengecekan patok batas…

warta-online.com/ – Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto menilai sudah tepat Presiden Joko…

warta-online.com/ – Kantor Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Kendari menyebut nelayan yang dilaporkan hilang…

warta-online.com/ – Pelaksana Harian (Plh) Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Dirjen Minerba) M Idris Froyoto…

warta-online.com/ – Wakil Ketua Umum (Waketum) DPP Partai Golkar Nurdin Halid menyatakan partainya tetap konsisten…